Breaking News
recent

Mengatasi bootlop di samsung gt 5282 ( hanya mentok di icon samsung )flash

Mari kita lihat bagaimana kalian melakukan rooting terhadap samsung gt 5282 duos.
Apa yang terjadi setelah kalian melakukan rooting?
Pertama kalian bisa melakukan hal yg mustahil dengan android kalian ?
Namun bagaimana terhadap mereka yang gagal melakukan rooting ? Jika saya menjawab pertanyaan itu mungkin akan menghabiskan 10 sampai 12 menit.
Jadi kita permudah saja .
Samsung gt galaxy star duos 5282 kamu Bootlop Apa penyebab nya? Tentunya itu sudah pasti
Ketika kamu mencoba step by step di internet kamu hanya melihat sisi positiv nya dan tak pernah memikirkan sisi negtaive nya
Akhirnya kamu mulai resah dan menyesal dengan semua yg kamu lakukan ?
Hummm . saya jamin jika kamu memperbaiki hp samsung kamu di conter service hp .
pasti bakalan gak bisa .
Kenapa . karena kamu takut untuk mengatakan masalah penyebab android kamu menjadi bootloop

Gini mas, saya root samsung saya kemudian jadi gini,blablabla
hahah


Jadi bagaimana Mengatasi bootlop di samsung gt 5282 ( hanya mentok di icon samsung )flash
  1. Tahap pertama yang harus kamu lakukan adalah
  2. Dengan menginstall odin versi 3,7 dan usb driver di windows pc anda (Cari di google)
  3. Kemudian donwload juga md5 original dari sumsung gt5282
  4. Dan sediakan sebuah kabel usb ( bisa gunakan charger hp china)

Cara Mengatasi bootlop di samsung gt 5282 ( hanya mentok di icon samsung )flash

  • Ekstrak semua bahan yang sudah di download tadi
  • Install driver Samsung di Komputer
  • Matikan Samsung Galaxy Star Duos S5282
  • Masuk ke Download Mode dengan cara menekan tombol Home + Volume Down + Power Secara bersamaan sampai masuk ke menu download mode dan Tekan Volume Up untuk melanjutkan ke Download Mode Samsung Galaxy Star Duos S5282.
Download mode Samsung Galaxy Star Duos S5282
Sumber image repairsponsel.blogspot.co.id
  • Sambungkan Samsung Galaxy Star Duos S5282 ke komputer menggunakan kabel USB.
  • Buka Odin3 v3.10.7
  • Pastikan Samsung Galaxy Star Duos S5282 terdeteksi oleh odin, Jika Samsung Galaxy Star Duos S5282 terdeteksi pada port ID:COM (6) atau  muncul warna Hijau.
  • Masukkan firmware Samsung Galaxy Star Duos S5282 yang sudah anda download dan ekstrak tadi pada kolom AP di Odin
Flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 With Odin
  •  Cari firmware Samsung Galaxy Star Duos S5282 yang sudah di ekstrak di komputer.
Flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 With Odin
  • Jika semua sudah siap, Silahkan klik Start untuk memulai proses flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 via Odin..
Flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 With Odin
  • Proses Flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 masih berlangsung, Tunggu sampai selesai, Jika proses flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 selesai akan muncul tulisan PASS
Flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 With Odin
  • Proses flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 Selesai
Flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 With Odin
  • Flash Samsung Galaxy Star Duos S5282 via Odin selesai.
  • Setelah selesai lash Samsung Galaxy Star Duos S5282 sebaiknya lakukan hard reset Samsung Galaxy Star Duos S5282, Jika And masih mengalami permasalahan software di Samsung Galaxy Star Duos S5282.
NB.Jika terjadi Fail
Ulangi step yang saya sarankan di atas dan jangan mencentang auto rebboot hanya centang kolom f reset time. Setelah proses selesai maka cabut baterai android kamu .dan tunggu sampe 5 detik dan masukkan kembali batre nya .Nyalakan hp seperti biasa nya Maka akan muncul seperti Gambar di bawah ini :



Cara mengatasi nya hanya dengan Hard reset bagaimana cara nya

  • Matikan Samsung Galaxy Star S5282
  • Tahan Tombol Volume  Up + Home + Tombol Power tekan secara bersamaan sekitar 10 detik atau tunggu sampai muncul logo SAMSUNG kemudian lepas semua tombol secara bersamaan. Untuk menavigasi menu recovery mode gunakan volume Up/ Down tombol gulir ke atas dan ke bawah dan tombol power untuk mengkonfirmasi pilihan.
  • Tekan tombol volume down kebawah sampai di menu wipe data/factory reset, selanjutnya tekan tombol power untuk konfirmasi.
  • Setelah itu akan muncul Confirm wife all user data? tekan tombol volume down kebawah sampai ke pilihan yes - delete all user data, selanjutnya tekan tombol power untuk konfirmasi.
  • Terakhir pilih reboot systeam now dan tunggu beberapa saat Samsung Galaxy Star S5282 akan melakukan booting. Reset  di Samsung Galaxy Star S5282 telah berhasil dilakukan kembali ke setting pabrik.
Selesai dan Hp android anda akan kembali dengan keadaan seperti saat pertama di beli
Unknown

Unknown

2 comments:

  1. odin nya kok fail terus? kenapa ya?
    meskipun sudah saya centang F reset time saja

    mohon pencerahannya

    ReplyDelete
    Replies
    1. Jangan di centang mas f reset time nya
      Masalah lain yang menyebabkan fail
      - kabel data tersentuh
      - File Md5 yang corrupt
      - tidak ada instalasi samsung usb pada Pc
      - matikan antivirus

      semoga bisa membantu

      Delete

Powered by Blogger.